Membuat tampilan berbeda template emporio ini memang gampang gampang susah, walau menurut
saya sangatlah sulit bagi newbie seperti saya yang hanya belajar dengan keberanian mengotak
atik kode css. karena Js, saya amat sangat tidak mengerti .
Seperti membuat judul berada ditengah, awalnya saya putus asa tapi akhirnya saya bisa melakukannya
dan sesegera mungkin , saya catatakan disini, agar tak lupa, kalau-kalau nanti saya membutuhkannya.
Lalu bagaimana? kode apa yang dipake? rumitkah?
Tentu saja tidak tingal menambahkan kode css sederhana, langaung jadi.
Cari kode
.centered-top .blog-name
Lalu tambahkan kode berikut didalamnuya
display: flex;
flex-wrap: wrap;
justify-content: center;
lihat contohnya pada gambar
tinggal save.
jreng jreng ... judul blog berada ditengah.
Terimakasih
Komentar
Posting Komentar